Suzuki Apresiasi Para Pemain Muda di Akhir LKG 2019

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menjadi sponsor pada penyelenggaran Liga Kompas Gramedia (LKG) 2019 yang dimulai pada bulan Oktober 2019 lalu. Turnamen sepak bola yang fokus pada pencarian bakat di usia muda tersebut harus berakhir lebih awal, atau di bulan April, sebagai bagian dari tindakan preventif untuk mencegah penyebaran Covid-19 yang saat ini telah menjadi pandemi.

Bandung Pro United Kibarkan Merah Putih di Kuala Lumpur Cup 2019

Tim sepak bola usia dini Tanah Air, Bandung Pro United (BPU) U12 raih gelar juara dan kibarkan bendera Merah Putih di ajang turnamen sepak bola usia dini internasional Kuala Lumpur Cup 2019, di Ardence Arena, Setia Alam, Kuala Lumpur Malaysia (3/3/2019) Keberhasilan yang diraih BPU – U12 juga diikuti oleh adiknya di ajang yang sama, dimana tim Bandung Pro United  U10 juga sukses meraih gelar juara ke-2 di kelompok umur U10.

Turnamen Bulutangkis ‘Daihatsu Astec Open 2018’ Hadir Perdana di Padang

Setelah sukses dengan turnamen bulutangkis di tahun sebelumnya, kali ini Daihatsu ASTEC Open 2018 hadir perdana di Padang. Daihatsu Astec Open 2018 dibantu oleh Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) memilih Padang sebagai salah satu destinasi, karena dikenal sebagai salah satu kota yang memiliki banyak bibit pemain muda berbakat.

APP Sinar Mas Dukung Bebas Api dan Asap Selama Asian Games 2018

Guna mendukung Asian Games 2018 yang bebas api dan asap, Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas mengerahkan bantuan intensif untuk membantu menanggulangi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang terjadi di Pedamaran Timur Kabupaten Ogan Komering Ilir(OKI), Sumatera Selatan. “APP Sinar Mas siap memberikan dukungan terbaiknya untuk menyukseskan Asian Games 2018 bebas api dan asap,” ujar General Manager Fire Management APP Sinar Mas Sujica Lusaka.

AIA Gelar "AIA Sepak Bola Untuk Negeri" di Malang

PT AIA FINANCIAL (AIA), salah satu perusahaan asuransi jiwa terkemuka di Indonesia, mengajak anak-anak di Malang untuk berpartisipasi secara aktif dalam olah raga melalui program AIA Sepak Bola Untuk Negeri. Dalam kesempatan ini, AIA memberikan coaching clinic untuk anak-anak dari sekolah sepak bola di Malang yang diadakan di Stadion Gajayana, Malang dengan mendatangkan dua International Development Coaches Tottenham Hotspur (Spurs) yaitu Anton Blackwood dan Shaun Haris.  

Ini Alasan Daihatsu Dukung Olahraga Bulutangkis

Sebagai pemain otomotif utama di Indonesia, Daihatsu berkomitmen untuk mendukung bidang olahraga, khususnya Bulutangkis. Daihatsu Indonesia memilih Bulutangkis dengan beberapa alasan utama, yaitu : pertama, bulutangkis merupakan salah satu cabang olah raga yang sangat populer dan disukai masyarakat Indonesia.

YOLO Run - Lomba Lari Unik Siap Digelar pada 1 Juli 2018

Lomba lari unik yang ditunggu-tunggu oleh para runner dan komunitas pelari yakni YOLO Run akhirnya datang juga dan siap digelar pada tanggal 1 Juli 2018 yang akan berlangsung di Indonesia Convention Exhibition (ICE) Tangerang, Banten. Event YOLO Run sebelumnya telah sukses digelar sejak tahun 2015 di Singapura dan beberapa negara Asia lainnya termasuk diantaranya Malaysia, Thailand, hongkong dan Cina.

GRT Turunkan Pembalap Muda Berbakat di Seri II Indoclub Championship 2018

GI-JOE Racing Team (GRT) menurunkan pembalap andalannya, Harry 'Kriwil' Budiawan di Seri II Indoclub Championship 2018 yang akan berlangsung pada 5-6 Mei di Sirkuit Mijen, Semarang, Jawa Tengah. Berbeda dengan Seri I sebelumnya, Kriwil menggantikan pembalap utama GRT Yudi Maleha Kurniawan yang saat ini cidera akibat mengalami kecelakaan saat melaksanakan tugas jurnalistiknya beberapa waktu lalu.   

24 Pemain Terbaik AIA Junior Cup 2018 Terbang ke Thailand

PT AIA FINANCIAL (AIA) mengumumkan nama 24 pemain terbaik dari AIA Junior Cup 2018 yang akan mengikuti training camp di Phuket, Thailand.Training camp berlangsung selama satu minggu dari tanggal 25 hingga 29 Juni 2018. Para peserta tersebut nantinya akan mendapat pelatihan langsung dari tim pelatih resmi Tottenham Hotspur.  

Daihatsu Astec Open 2018 sambangi Pulau Dewata

Gelaran turnamen bulutangkis Daihatsu ASTEC Open 2018 sambangi kota yang terkenal dengan keelokan alam dan ragam budaya, yang dikenal dengan pulau dewata, yaitu Bali. “Turnamen ini menjadi sesuatu yang baru dan pertama kali bagi masyarakat di Bali,” ujar Amelia Tjandra, Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor.  

Daihatsu Astec Open 2018 Naik Level Menjadi Sirkuit Nasional B

Daihatsu kembali bekerjasama dengan Alan & Susy Technology (ASTEC) menyelenggarakan turnamen bulutangkis untuk ketiga kalinya sejak tahun 2016, yaitu Daihatsu ASTEC Open 2018. Berbeda dari tahun sebelumnya, turnamen bulutangkis yang telah terdaftar dalam agenda Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) kali ini akan berlangsung di 10 kota besar di Indonesia dari 19 Februari hingga 8 Desember 2018.  

Bundesliga dan Bundesliga 2 akan Melanjutkan Pertandingan pada Sabtu 16 Mei 2020

Di Pertemuan Luar Biasa DFL, yang diadakan hari Kamis (7/5/2020) melalui konferensi video, sebanyak 36 klub Bundesliga dan Bundesliga 2 membahas dimulainya kembali operasi pertandingan. Setelah Komite Eksekutif DFL kemarin, Rabu, pada prinsipnya setuju untuk melanjutkan musim sepakbola "mulai 15 Mei". Untuk 16 Mei kini telah ditetapkan sebagai tanggal spesifik. DFL karena itu mengikuti kata-kata dari keputusan federal dan negara bagian, yang mengatakan bahwa kembalinya Bundesliga dan Bundesliga 2 akan diterima "mulai pada pertengahan bulan Mei".

Daihatsu ASTEC Open 2018 Diikuti Negara Asia dan Eropa

Turnamen bulutangkis Daihatsu ASTEC Open 2018 digelar bersama Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) secara serial di 10 kota besar di Indonesia diikuti peserta dari negara Asia dan Eropa. Daihatsu memilih bulutangkis karena merupakan salah satu cabang olahraga terfavorit di Indonesia dan telah terbukti mampu mengharumkan nama bangsa dan negara Indonesia.

Atlet Tim Bridgestone Indonesia Eko Yuli Sumbang Emas di Asian Games 2018

Disaksikan langsung Presiden RI, Joko Widodo, Eko Yuli Irawan - salah satu atlet Tim Bridgestone Indonesia dari cabang olah raga angkat besi tampil dengan penuh percaya diri, sehingga sukses menyumbangkan medali emas kelima bagi Indonesia di Asian Games 2018. Eko merupakan lifter andalan Indonesia ini sukes menjadi juara di kelas 62 kg putra yang berlangsung di JIExpo, Kemayoran, Selasa (21/8/2018).

Dukung Asian Games, APP Sinar Mas Luncurkan Kampanye #UntukmuIndonesiaku

Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas meluncurkan kampanye bertemakan #UntukmuIndonesiaku demi menggalang dukungan bagi Indonesia untuk menyukseskan perannya sebagai tuan rumah Asian Games 2018. Rangkaian aktivitas tersebut diawali dengan sebuah video penyemangat bagi para atlet Indonesia yang akan berlaga di dalam Asian Games 2018

24 Anak Indonesia Ikuti "Elite Skills Football Training Camp" di Thailand

PT AIA FINANCIAL (AIA) sukses menyelanggarakan Elite Skills Football Training Camp selama 5 hari untuk 24 anak Indonesia usia 10-12 tahun yang merupakan pemain terbaik pilhan dari 1000 anak yang berkompetisi dalam AIA Junior Cup 2018 di Jakarta pada bulan Maret. Diadakan di Thanyapura, Phuket, Thailand, training camp diberikan oleh Anton Blackwood dan Shaun Harris, dua pelatih dari International Development Coaches Tottenham Hotspur sebagai bagian dari komitmen AIA untuk membantu masyarakat hidup lebih sehat, lebih lama dan lebih baik.

APP Sinar Mas Serahkan Jakabaring Bowling Center Terbaik di Dunia

Jakabaring Bowling Center yang berada di kawasan Jakabaring Sport City, Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) resmi diserahkan oleh Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas kepada Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumsel pada Rabu (30/5). Serah terima gedung yang menelan dana Rp27 milyar itu diserahkan langsung kepada Gubernur Sumsel Alex Noerdin serta dihadiri oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Imam Nahrawi.

APP Sinar Mas Dukung Pemprov Riau Wujudkan Asian Games 2018 Bebas Karhutla

Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas telah berkomitmen untuk mendukung penuh upaya pemerintah dalam mewujudkan Indonesia bebas api dan asap selama perhelatan Asian Games 2018 yang bertepatan dengan musim kemarau tahun ini. Dalam hal ini, Pemerintah Provinsi Riau yang telah memperpanjang status siaga darurat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) sampai 30 November 2018.  

Asian Games Dihantui Kepungan Asap Kebakaran Hutan dan Lahan

Mata dunia saat ini semakin intens tertuju ke Indonesia, khususnya menyoroti kesiapan Indonesia dalam pelaksanaan event terbesar kedua di dunia olahraga yakni Asian Games pada bulan Agustus 2018 di Pelmbang dan Jakarta setelah Olimpiade. Yang menjadi sorotan dalam pemberitaan awak media mulai dari sarana dan prasarana, juga persiapan para atlit yang akan bertanding dalam kegiatan bergengsi dalam bidang olahraga terbesar kedua ini guna mengharumkan nama baik negaranya masing-masing. 

Liverpool FC Legend Roy Evans Berikan Pelatihan Sepak Bola kepada 64 Remaja Putri

Standard Chartered Bank Indonesia (“Bank”) menyelenggarakan program pelatihan sepak bola khusus bagi 64 remaja putri dari SMPN 13 dan SMPN 4 yang terlibat dalam program CSR Bank bertajuk ‘Goal’ tahun lalu pada hari Jumat, pekan lalu (9/3). Selain turut dihadiri oleh mantan manajer Liverpool FC, Roy Evans, pelatihan sepak bola ini dipimpin oleh Liverpool FC International Academy.

Di Tahun Olahraga, Taiwan Kampanyekan Pola Hidup Sehat

Momentum gelaran pesta olahraga Asian Games pada bulan Agustus 2018 di Indonesia, dalam kesempatan ini Taiwan mengajak masyarakat untuk menjalankan pola hidup sehat dengan tema “Healthy Lifestyle with Taiwan Excellence”. “Adanya kegiatan pesta olahraga masyarakat Asia melalui Asian Games 2018 di Indonesia, maka kami Taiwan Excellence berkomitmen untuk ikut memulai kampanye pola hidup sehat di tengah-tengah masyarakat,” kata Mr. Danny Liao, Director of Taiwan Trade Center Jakarta dalam jumpa pers hari Selasa (27/2/2018) di Taiwan Excellence Gallery di Neo Soho Mall, Jakarta Barat.

Tim AIA Indonesia Masuki Training Camp untuk Berlaga di AIA Championship 2018 di Hog Kong

Sebagai rangkaian dari kompetisi sepak bola tahunan AIA Championship yang telah memasuki tahun ketiga, pada Januari lalu, AIA telah menggelar kompetisi nasional AIA Championship 2018 dan terpilih Tim Maybank menjadi juara pertama AIA Partner League dan Tim My Team menjadi juara pertama AIA League. AIA menggelar acara AIA Championship 2018 merupakan tahun ketiga, kompetisi ini terbagi menjadi dua kategori AIA League yang ditujukan untuk karyawan dan tenaga pemasar AIA serta AIA Partner League yang ditujukan untuk nasabah dan mitra bisnis AIA.


Ibrahim, Orang Dianggap “Gila” yang Jadi Nabi

Hartono Kohar, Penyuka Ziarah Kubur

Nabi Ibrahim dikenal sebagai bapaknya tiga agama Samawi: Islam, Kristen dan Judaism, maklum pembawa ketiga agama tesebut adalah keturunan nabi Ibrahim. Islam yang diterima Nabi Muhammad SAW adalah keturunan Nabi Ismail, anaknya Ibrahim lewat istrinya Siti Hajar yang konon seorang budak wanita berkulit hitam, sementara Kristiani dan Judaism diterima oleh keturunan Ibrahim lewat istrinya Siti Sarah yang seorang wanita bangsawan cantik berkulit bersih. Jangan heran, kalau sebagian penganut Kristiani dan Judaism merasa mereka lebih tinggi dan memandang rendah kaum muslimin mengingat Nabi mereka lahir dari istri Nabi Ibrahim yang seorang bangsawan.

 

Jill Abramson

Agar Menang, Clinton Harus Meniru Jiwa Perjuangan Sanders

Jill Abramson, Kolumnis politik untuk media `The Guardian`, Editor senior di `New York Times`

Apa yang Bernie Sanders perjuangkan? Selain pidato inspiratif, seorang calon presiden Amerika Serikat (AS) harus memiliki rencana kebijakan dan program kerja yang jelas. Namun, pada suatu pertemuan dengan dewan redaksi New York Daily News, Sanders tidak dapat menjelaskan rencana kebijakannya secara spesifik dan jelas, tanpa membuat negara bangkrut.


Mengapa New York Penting bagi Sanders dan Clinton?

Clinton telah memenangkan lebih banyak negara bagian, mayoritas suara, dan delegasi, namun Sanders memiliki momentum. Sanders memenangkan 7 dari 8 pemilihan pendahuluan terakhir, termasuk pemilihan pendahuluan Wisconsin dan kaukus Wyoming pekan lalu. Namun, pemilihan pendahuluan New York tanggal 19 April dan serangkaian negara bagian lainnya pada 26 April memberikan kesempatan bagi Clinton untuk mengubah wacana, baik secara praktis maupun psikologis.

Jeremy W. Peters

Pemilih Biasa Merasa Tersisihkan oleh `Superdelegate`

Jeremy W. Peters, Koresponden kanal kampanye Pilpres 2016 untuk The New York Times

Selama bertahun-tahun, baik Partai Demokrat maupun Republik telah menggunakan proses berbelit untuk memilih calon presiden, proses yang hanya melibatkan pemilih biasa secara tidak langsung. Ketika rakyat Amerika berbondong-bondong memilih kandidat dari luar partai, gerakan ini dibatasi oleh aturan main partai, dan mereka disadarkan dengan realitas. Kebingungan dan kemarahan mereka menambah kerentanan pemilihan umum atas tuntutan keadilan dan kesetaraan.

 


Tekanan Donald Trump terhadap Imigran akan Menjadi Bumerang

Bakal calon presiden dari Partai Republik, Donald Trump, telah mengemukakan detil rencana pembangunan tembok perbatasan antara AS dan Meksiko, jika ia menjadi Presiden AS. Trump menyampaikan, Meksiko harus membayar $5-10 millar untuk pembangunan tersebut, jika tidak, Trump berencana untuk memblokir pengiriman uang tenaga kerja Meksiko ke negara asalnya.

Nick Gass

Sanders Kalahkan Clinton di Wisconsin, Apakah Berpengaruh?

Nick Gass, Penulis di portal berita Politico.com

Bernie Sanders menang telak di pemilihan pendahuluan Partai Demokrat di Wisconsin, hari Selasa (05/04) lalu, yang merupakan kemenangan ketujuh dari delapan pertarungan melawan Hillary Clinton menuju pertarungan penentu di New York pada 19 April nanti. Kemenangan Sanders dalam dua minggu berturut-turut ini berperan penting untuk membuktikan bahwa ia bisa menjadi ancaman serius bagi Clinton sampai konvensi Partai Demokrat pada bulan Juli di Philadelphia.


Apakah Sanders bisa Mengejar 988 Suara Lagi untuk Memenangkan Nominasi Partai Demokrat?

Setelah kemenangan besar berturut-turut di Washington, Alaska, dan Hawaii pada Sabtu lalu—hari terbaik sepanjang masa kampanyenya—Bernie Sanders mempersempit margin dengan Hillary Clonton. Namun, Sanders masih memiliki pekerjaan rumah yang panjang. Sanders membutuh 988 suara lagi—hampir 57% untuk memenangkan mayoritas suara pemilihan pendahuluan Partai Demokrat.

Christina Wilkie

Kartu As Donald Trump untuk Fox News

Christina Wilkie , Wartawan politik, The Huffington Post

Ketika bakal calon presiden Partai Republik Donald Trump menyerang Fox News dan pembawa beritanya, Megyn Kelly, musim panas lalu, banyak pengamat politik melihat manuver tersebut sebagai awal kampanye Trump. Mengapa orang yang mengejar nominasi presiden dari Partai Republik menyerang jaringan media yang memiliki pengaruh besar terhadap elektorat Partai Republik?

 

Dadang Kusnandar

Bukan Buih

Dadang Kusnandar, Ketua Majelis Pustaka dan Informasi Muhammadiyah Kota Cirebon

SETIAP lembaga/ organisasi/ institusi pasti ada saatnya untuk memperbarui kepengurusan/ kepemimpinannya sesuai dengan AD/ART masing-masing. Pembaruan kepengurusan secara regular itu menandakan bahwa lembaga tersebut melaksanakan mekanisme kepengurusannya dengan baik. Sebaliknya jika kepengurusan suatu lembaga tidak berubah, konstan, atau tetap diisi wajah-wajah lama, mempertahankan status quo --maka lembaga tersebut mengalami stagnasi serta gagal dalam hal kaderisasi kepengurusan. Tidak terkecuali lembaga agama seumpama Muhammadiyah. Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Cirebon 2010-2015 telah berakhir masa baktinya pada Sabtu 19 Maret 2016 dan Minggu 20 Maret 2016  menggelar Musyawarah Daerah (Musda) di SMK Muhammadiyah Kota Cirebon di Jl. Syarif Abdurahman (dulu bernama Jl. Bahagia). 

Dadang Kusnandar

Gaduh

Dadang Kusnandar, Ketua Majelis Pustaka dan Informasi Muhammadiyah Kota Cirebon

Presiden Joko Widodo disarankan untuk mengambil langkah yang bijak untuk meredam kegaduhan di kabinet. Tak perlu langsung menindak semua pihak, Jokowi harus lebih dulu menentukan mana menteri yang sebenarnya salah. Jangan sampai kegaduhan berakhir begitu saja, ya sudah yang penting diam. Atau semua yang ribut diganti, tapi perlu dicari siapa yang benar siapa yang salah, kata Ketua DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Andreas Hugo Pereira awal Maret 2016 yang baru lalu.